Monday 3 October 2011

Fungsi Komputer dan Interkoneksi

Program Concept
Sistem Hardware tidak fleksibel
Hardware untuk tujuan umum mampu mengerjakan beberapa tugas, dengan memberi sinyal kontrol yang benar
Dari pada merangkai ulang, lebih baik memberikan sekumpulan sinyal kontrol yang baru

What is a program?
Urutan langkah-langkah
Untuk setiap langkah, operasi aritmatika atau logika dikerjakan
Untuk setiap operasi, sekumpulan sinyal kontrol yang berbeda dibutuhkan

Computer Components:
Top Level View

Fetch Cycle
Program Counter (PC) berisi alamat instruksi berikutnya yang akan diambil
Prosesor mengambil instruksi dari lokasi memori yang ditunjuk oleh PC
PC dinaikkan (INC)
Kecuali ada perintah lain
Instruksi dimuatkan ke Register Instruksi (IR)
Prosesor menerjemahkan instruksi dan membentuk aksi yang dikehendaki

Example of Program Execution

Instruction Cycle State Diagram


Interrupts
Cara modul (e.g. I/O) menyela urutan yang normal dari pemrosesan
Program
e.g. overflow, division by zero
Timer
Dibangkitkan oleh timer prosesor internal
Digunakan dalam multitasking pre-emptive
I/O
dari I/O controller
Hardware failure
e.g. memory parity error

Transfer of Control via Interrupts
Selengkapnya dapat Anda Download di sini (More you can Download here) : Fungsi Komputer dan Interkoneksi

No comments:

Post a Comment

Berikanlah Komentar, saran dan Kritik yang membangun "

Tips Untuk Orangtua Anak Indigo

bersikap jujur , berikanlah penjelasan lengkap sebanyak  ungkin untuk kedewasaan dan intelegensi mereka. jangan berbohong, berbohong ter...